MKN Sukoharjo melaksanakan kegiatan ” Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila: Gaya Hidup Berkelanjutan.” Tema proyek ini mengilhami para pelajar untuk mengadopsi pola hidup yang ramah lingkungan dengan memanfaatkan barang bekas menjadi produk yang berguna. kegiatan ini berlangsung Pada Jum’at, 20 Oktober 2023.